Tag: trukiye

Eksplorasi Keindahan Istanbul Turki

Mitra Via, tentu sudah tahu jika ada sebuah negara yang terletak persis di anatar dua benua. Negara ini masuk ke kawasan Eropa dan Asia sekaligus. Keunikan letak geografis itu pun membuat negara ini memiliki berjuta keindahan yang dapat dinikmati oleh wisatawan. Jika Mitra Via membayangkan Turki, maka Anda benar! Turki […]