Mitra Via yang akan merekomendasikan Tamunya untuk berlibur ke Istanbul–Turki tentunya akan merekomendasikan Tamu Anda untuk menjelajahi bangunan-bangunan klasiknya yang memiliki sejarah panjang atau menikmati sajian kuliner khas Turki. Hagia Sophia, Topkapi Palace, atau Blue Mosque memang seakan menjadi destinasi wajib kala berkunjung ke sana. […]
